Menigitis adalah infeksi saluran otak yang disebabkan oleh virus atau bakteri patogen yang menyerang bagian dari otak dalam hal ini durameter yaitu selaput otak bagian dalam.
Meningitis bisa terjadi ketika pertahanan tubuh kita lemah, sedangkan bakteri bereplikasi secara cepat dalam tubuh kita sehingga bisa masuk kedalam selaput otak (menyerang bagian meningen) akibatnya terjadilah meningitis.
Jika Anda bingung, apakah Anda mengalami meningitis atau tidak? Perhatianlah gejala-gejalanya seperti Panas mendadak, kejang serta letargi. Ingat ceklah cairan otak Anda ke Rumah Sakit karena itu sangat penting. Jika cairan otak Anda terinfeksi maka kemungkinan Anda terkena Meningitis
Kemudian Apakah Obatnya??
Nah, untuk pengobatannya kita lihat dulu apakah penyebab dari Meningitis yang Anda Alami? Virus kah? Bakteri kah? atau Jamur kah?
Menurut Beberapa Penelitian Pemilihan Antimikroba yang tepat pada pasien Meningitis dapat menurunkan gejala meningitis, Namun yang jadi penyebabnya ada banyak hal jenis meningitis tergantung dari virus yang menyerangnya.
Kalau pengobatan secara umum bisa Anda berikan antiobiotik seperti Deksametason (Anak), Penisilin, Kloramfenikol dll.
Ingat Hal yang paling penting adalah jaga hidup Anda dengan Sebaik-baiknya
L Lekas Sembuh Yaaaa
0 komentar:
Posting Komentar